Lewis Hamilton Jadi Pecundang dalam Balapan F1 Dua Tahun Terakhir

Menurunnya penampilan Lewis Hamilton di dua tahun terakhir ini terlihat dari jumlah juara dan podium yang diraihnya.

Share:
MotorSports

www.sportcorner.id - Menurunnya penampilan Lewis Hamilton di dua tahun terakhir ini terlihat dari jumlah juara dan podium yang diraihnya.

Hamilton terhitung tidak mampu memenangkan satu pun seri balapan di sepanjang 2023.

Adapun podium yang diraihnya sebanyak enam kali pada balapan F1 musim ini.

Masing-masing podium yang diraihnya adalah pada Australia GP dan Spanyol GP dimana dirinya finis posisi kedua setelah Max Verstappen.

Lalu di GP Kanada 2023, dia sukses finis posisi ketiga setelah Alonso.

Berlanjut pada GP British 2023 dan Singapura 2023, Hamilton berhasil finis posisi ketiga setelah Lando Norris.

[Baca Juga: Gol Salto Terbaik Manchester United: Garnacho atau Rooney?]

Terakhir, Hamilton lagi-lagi berakhir di finis posisi kedua setelah Max Verstappen pada GP Meksiko 2023.

Kegagalannya pun juga nampak pada musim 2022 silam dimana pembalap asal Inggris itu gagal memenangkan satu pun balapan.

Terhitung pada GP Bahrain dan Kanada, dirinya menempati posisi ketiga setelah Carlos Sainz Jr. sang pembalap Ferrari.

Lalu pada GP British 2022, Hamilton berada di posisi ketiga setelah Sergio Perez.

[Baca Juga: PSIM Yogyakarta Buka Suara soal Dugaan Match Fixing dan Jersey Nomor 1]


Baca Juga

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda

Pembalap Moto2 Jake Dixon/X ElfMarcVDS.

Klasemen Moto2 Usai Seri Qatar, Mario Aji Turun Tiga Peringkat