Presiden Nusantara United FC (NUFC) Ahmad Jalaluddin Rumi atau El Rumi, optimistis timnya lolos ke Liga 1 musim depan.