Pemain Timnas Indonesia, Sandy Walsh secara resmi bergabung dengan klub Jepang Yokohama Marinos
Tag: stefano lilipaly - Sportcorner
Berikut daftar pemain Indonesia yang berkarier di Liga Jepang. Terbaru, Sandy Walsh yang direkrut oleh Yokohama F Marinos.
Berikut ini adalah hasil pertandingan Liga 1 antara Borneo FC melawan Arema FC.
Borneo FC dirumorkan akan ditinggal Stefano Lilipaly dan Nadeo Argawinata yang akan bergabung klub Jawa Timur di bursa transfer Liga 1 2024/2025.
Pasca resmi bergabung Almere City, Thom Haye mengikuti jejak dua pemain keturunan Indonesia yang sebelumnya bermain di klub tersebut.
Pada Kamis (29/8/2024) PSSI telah mengumumkan 26 pemain Timnas Indonesia yang akan ikut dalam perhelatan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia ronde ketiga.
Ada beberapa pemain Indonesia yang berkarier di Jepang. Sayang, mereka semua gagal bersinar.
Justin Hubner dikabarkan sudah berada di depan pintu keluar dari Cerezo Osaka yang di awal musim 2024 punya klausul pembelian pernanen usai peminjamannya.
Bintang timnas Indonesia, Thom Haye, menjadi sorotan setelah mencetak gol di Eredivisie 2023/2024 dalam laga SC Heerenveen vs Twente pada Kamis (4/4/2024).
Stefano Lilipaly berkomentar pada salah satu postingan di Instagram soal format Liga 1 dengan menggunakan emot yang tidak senonoh.