Daftar 7 Klub yang Gabung Liga Super Eropa

Dari sejumlah klub yang menolak, tentunya ada juga yang justru memilih bergabung dengan Liga Super Eropa.

Share:
Bola

www.sportcorner.id - Dari sejumlah klub yang menolak, tentunya ada juga yang justru memilih bergabung dengan Liga Super Eropa.

Sejauh ini, tercatat tujuh klub yang ingin menjadi bagian dari Liga Super Eropa.

Mereka adalah PSV, Feyenoord, Benfica, Porto, Italian Clubs, Red Star, Anderlecht.

Selain itu Napoli juga dikabarkan membuka pintu mereka untuk bergabung dengan Liga Super Eropa.

Kepastian itu didapat langsung melalui pernyataan Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis.

Baca juga: [Daftar 7 Klub yang Tolak Liga Super Eropa]

Adapun tim-tim yang memastikan untuk tidak bergabung dengan Liga Super Eropa.

Sekiranya, sejumlah tujuh klub menyatakan enggan menjadi bagian dari Liga Super Eropa.

Tujuh klub itu adalah Manchester United, Atletico Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Bayern Munchen, Sevilla, Valencia, dan Villareal.

Terbaru, Borussia Dortmund, Manchester City, Liverpool, dan AS Roma turut memastikan diri menolak Liga Super Eropa.

Seperti yang diketahui, Liga Super Eropa kembali muncul.

Baca juga: [10 Pemain dengan Koleksi Kartu Merah Terbanyak di Dunia]


Baca Juga

AC Milan vs Girona (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming AC Milan vs Girona di Liga Champions

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?

Malut United vs Persija Jakarta di Liga 1 2024/2025/Media Persija

Jadwal Laga Kandang Malut United, usai LIB Setujui Perubahan

PSM vs Madura United (instagram/psm_makassar)

Rekam Jejak Alfredo Vera Sebelum Jadi Pelatih Madura United

1-Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong/ Media PSSI

Shin Tae-yong Belum Teken Surat Pemecatan dari PSSI