Jumat Berkah, Alaves Bagi-bagi 20 Ribu Makanan untuk Fans

Menjalani laga kandang terakhirnya di musim 2023 melawan Real Madrid, Deportivo Alaves membagikan 20 ribu sandwich untuk fans.

Share:
Deportivo Alaves Bagi-bagi makanan untuk fans Saat Menghadapi Real Madrid
Sportainment
Deportivo Alaves Bagi-bagi makanan untuk fans Saat Menghadapi Real Madrid

[Baca Juga: Pernah Juara All England, Melati Daeva Oktavianti Mulai dari Nol Lagi]

Namun, kekalahan yang terus dialami oleh Alaves tak membuat penggemar gentar dan mundur untuk mendukung klubb idolanya tersebut.

Hal itupun yang membuat Deportivo Alaves mengapresiasi para penggemarnya dengan memberikan makanan pada laga melawan Madrid.

Alaves menyiapkan sandwich ham sebanyak 20 ribu untuk diberikan kepada para penggemarnya di laga terakhir yang mereka lakoni pada musim 2023 ini.

Dilansir dari akun @marca di platform media sosial X, unggahan video makanan yang berada di bangku penonton tersebut memicu komentar dari netizen.

"Jumat berkah ya ini," tulis akun @thinkaboutzid di kolom komentar.

"barca udah ga sabar buat lawan alaves, lumayan dapet makan gratis bisa bawa pulang juga," tulis akun @momogiluv.

"Ini kalo di indo pasti ada aja yg ngambil 2 atau lebih," tulis akun @jemblemmuww.

Penulis: Dheidra Anggraeni Puspa Winata


Baca Juga

LeBron James Mencetak 40 Ribu Poin di NBA

LeBron James Selalu Pakai Sepatu Baru saat Tanding Basket