Klasemen Liga Voli Putri Korea Selatan V-League per 28 Desember 2023

Berikut ini kami sajikan update klasemen Liga voli putri Korea Selatan atau V-League per 28 Desember 2023.

Share:
JungKwanJang Red Sparks akan menghadapi Pink Spiders
Olahraga
JungKwanJang Red Sparks akan menghadapi Pink Spiders

Pink Spiders membukukan 15 kemenangan dan empat kekalahan sepanjang berlangsungnya V-League.

Puncak klasemen masih diduduki oleh Hyundai Hillstate dengan perolehan 44 poin.

Hyundai Hillstate kokoh dengan 14 kali kemenangan dan lima kekalahan dalam 19 laga mereka.

Selanjutnya, Red Sparks akan kembali melakoni pertandingan di putaran empat V-League.

Red Sparks bakal menantang Expressway Hi-Pass pada Senin, (01/01/2024) mendatang.

Duel Red Sparks vs Expressway Hi-Pass akan dimulai pada pukul 16.00 waktu setempat atau 14.00 WIB.

Klasemen V-League per 28 Desember 2023


Baca Juga

Pink Spiders menang 3-1 atas GS Caltex di putaran kedua V-League/foto: IG Pink Spiders.

Klasemen V-League 2024/2025 Per 24 Desember 2024

Sumber: PBSI

Dicoret PBSI, Apa Saja Prestasi Christian Adinata?

Juara World Tour Finals, Viktor Axelsen Kantongi Hadiah Rp3 Miliar

Fasilitas Mewah Tempat Latihan Viktor Axlesen di Dubai