Klasemen Race to Paris usai Thailand Masters: Indonesia Terancam
Berikut prediksi klasemen Race to Paris usai pertandingan bulutangkis Thailand Masters 2024.
Pada nomor ganda putra ada Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang bertahan di peringkat ke delapan.
Posisi ini adalah batas akhir pemain unggulan. Jika kembali turun peringkat, Fajar/Rian mungkin bisa menghadapi lawan yang lebih sulit.
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti sejauh ini juga melorot ke posisi kesembilan.
Sedangkan dari ganda campuran, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari masih harus berjuang lebih keras lagi karena masih tertinggal di posisi 15 klasemen Race to Paris 2024.
Baca juga: Klasemen Liga Voli Korea Per 4 Februari 2024 usai Red Sparks Menang
Untuk lebih lengkapnya, berikut prediksi klasemen Race to Paris pasca Thailand Masters 2024:
Tunggal Putra:
- Viktor Axelsen
- Shi Yuqi
- Kodai Naraoka
- Anders Antonsen
- Li Shifeng
- Anthony Sinisuka Ginting
- Kunlavut Vitidsarn
- Prannoy HS
- Jonatan Christie
- Lee Zii Jia
- Kenta Nishimoto
- Loh Kean Yew
- Chou Tien Chen
- Lee Cheuk Yiu
- Ng Tze Yong
- Weng Hong Yang
Tunggal Putri:
- An Se-young
- Chen Yufei
- Tai Tzu Ying
- Akane Yamaguchi
- Carolina Marin
- He Bingjiao
- Gregoria Mariska
- Han Yue
- Wang Zhiyi
- Beiwen Zhang
- Kim Ga-eun
- Ratchanok Intanon
- Aya Ohori
- PV Sindhu
- Zhang Yi Man
- Supanida Katethong
Ganda Putra: