Empat Pemain Red Sparks Masuk Best 7 V-League

Berikut empat pemain JungKwanJang Red Sparks yang terpilih masuk dalam best 7 V-League pekan ini.

Share:
Red Sparks Mengalahkan IBK Altos dengan Skor 3-1, Kamis (1/2/2024)
Olahraga
Red Sparks Mengalahkan IBK Altos dengan Skor 3-1, Kamis (1/2/2024)

Berikut daftar pemain yang masuk ke dalam best 7 V-League pekan ini:

Opposite: Megawati Hangestri (Red Sparks)

Outside Hitter: Giovanna Milana (Red Sparks)

Middle Blocker: Jung Ho-young (Red Sparks)

Setter: Yeum Hye-seon (Red Sparks)

Outside Hitter: Reina Tokoku (Pink Spiders)

Libero: Yim Myung-ok (Hi-Pass)

Middle Blocker: Yang Hyo-jin (Hillstate)

[Baca juga: Klasemen Race to Paris usai Thailand Masters: Indonesia Terancam]

best 7 vleague.jpeg


Baca Juga

Hasil NBA, Golden State Warriors Sikat LA Lakers