Saturday, November 23, 2024

Hasil Lengkap dan Klasemen Nusantara Cup 2024 Zona Subang 23 Februari
Olahraga

Hasil Lengkap dan Klasemen Nusantara Cup 2024 Zona Subang 23 Februari

  • Iswah Yudi - 23/02/2024, 21:30
    Durasi Baca: 3 Menit
Klasemen Nusantara Cup 2024 zona Subang setelah pertandingan hari kedua, Jumat (23/2/2024).

Kemenangan ini membuat Bintang Mahameru Sejahtera lolos ke final four Nusantara Cup 2024 setelah meraih dua kemenangan.

Partai ketiga mempertemukan tim voli putri Silva's Bandung melawan Elang Laut Subang.

Laga ini dimenangkan oleh Elang Laut Subang dengan skor 3-1 (25-27, 25-21, 13-25, 9-25).

Elang Laut Subang menjadi tim voli putri kedua yang memastikan tempat di final four Nusantara Cup 2024.

Pada pertandingan penutup di hari kedua, Tectona Bandung meraih kemenangan atas Perkasa Sumedang dengan tiga set langsung 25-23, 25-18, 25-23.

[Baca juga: AI Peppers Putus Rekor Buruk di Tengah Isu Pelecehan ke Pemain Junior]

Masih ada satu tiket final four yang akan diperebutkan oleh Tectona Bandung dan AL The Black.

Keduanya saat ini memiliki selisih dua poin dan akan melakoni satu laga hidup mati di hari ketiga Nusantara Cup 2024.

Berikut hasil lengkap hari kedua Nusantara Cup 2024 zona Subang, Jumat (23/2/2024):

Kharisma Premium 3-0 Bharata Muda (25-8, 25-13, 25-22).

AL The Black 0-3 Bintang Mahameru Sejahtera (16-25, 27-29, 16-25)

Silvas's Bandung 1-3 Elang Laut Subang (25-27, 25-21, 13-25, 9-25)

Tectona Bandung 3-0 Perkasa Sumedang (25-23, 25-18, 25-23)