Jadwal Liga Belgia 25 Februari: KV Mechelen vs Kortrijk

Berikut jadwal Liga Belgia, Minggu, (25/2/2024).

Share:
Sandy Walsh bersama KV Mechelen
Bola
Sandy Walsh bersama KV Mechelen

www.sportcorner.id - Berikut jadwal Liga Belgia, Minggu, (25/2/2024).

Pekan ke-27 Liga Belgia mempertemukan KV Mechelen vs Kortrijk.

Laga KV Mechelen vs Kortrijk digelar di Achter de Kazerne mulai pukul 02.45 dinihari WIB.

KV Mechelen berhasil menyita perhatian para suporter Tanah Air lantaran klub tersebut diperkuat pemain Timnas Indonesia, Sandy Walsh.

KV Mechelen diunggulkan di laga melawan Kortrijk nanti.

Baca juga: [Termasuk karena STY, 3 Alasan Yakob Sayuri Layak Main di Luar Negeri]

Pasalnya, tim yang diperkuat Sandy Walsh itu menghuni peringkat kedelapan klasemen sementara Liga Belgia dengan 36 poin.

Dari 26 laga yang telah berlangsung, KV Mechelen berhasil mencatatkan 10 kemenangan, enam hasil imbang dan 10 kekalahan.

Sedangkan Kortrijk merupakan tim juru kunci dengan 18 poin saja.

Mereka baru memenangkan empat laga Belgia. Enam lainnya berakhir imbang, dan 16 laga dengan kekalahan.

Mechelen pun diprediski bakal bermain maksimal ketika bertanding di kandang.

Baca juga: [Port FC Hadapi Tim Promosi, Seberapa Besar Kans Start untuk Asnawi?]


Baca Juga

Paul Munster (Foto: Persebaya Surabaya/persebaya.id)

Persebaya vs Persib, Jadi Penentu Nasib Paul Munster

Laga Persela vs Persijap terhenti setelah suporter ricuh dan memasuki lapangan pertandingan/foto: X Olah Bola.

FIFA Beri Warning Buntut Kerusuhan di Liga 2

Inter Miami vs New York City FC (Foto: Instagram Inter Miami)

Hasil Inter Miami vs New York City FC: Dramatis

VAR 1 - Dok KTB

PT LIB Pastikan Grand Final Liga 2 Menggunakan VAR