Friday, September 20, 2024

Liverpool juga menang dalam urusan head-to-head dengan tidak pernah kalah dari Chelsea dalam enam duel terakhir lintas ajang.

Terbaru, Merseyside Merah menang 4-1 di Anfield pada 31 Januari silam dimana fullback muda Conor Bradley menggila dengan sumbangan satu gol plus dua assist.

Baca juga: Ditanya soal Pemain Keturunan, Shin Tae-yong Malah Curhat

Tidak heran jika ekspektasi pada Chelsea sangatlah minim tapi tidak mengapa karena nantinya Cole Palmer cs bisa bermain lebih lepas.

Terlepas dari rekor buruk manajer mereka, Mauricio Pochettino, di final namun Liverpool bukanlah lawan yang mustahil untuk dikalahkan.