Statistik Valencia vs Real Madrid, Los Blancos Tak Terkalahkan

Berikut statistik pertandingan Liga Spanyol 2023/24 antara Valencia vs Real Madrid pada Minggu (3/3/2023) pukul 03.00 WIB.

Share:
Valencia vs Real Madrid (Sumber: @realmadriden)
Bola
Valencia vs Real Madrid (Sumber: @realmadriden)

Statistik Valencia vs Real Madrid:

Tendangan: 11-10

Tendangan Tepat Sasaran: 4-5

Penguasaan Bola: 29 persen-71 persen

Umpan: 296-740

Akurasi Umpan: 78 persen-90 persen

Pelanggaran: 18-11

Kartu Kuning: 2-2

Kartu Merah: 0-0

Offside: 0-2

Sepak Pojok: 2-2

Susunan Pemain Valencia vs Real Madrid:

Valencia (4-4-2): Mamardashvili; Foulquier, Diakhby, Mosquera, Gaya; Perez, Pepelu, Guerra, Canos; Yeremchuk, Duro.

Real Madrid (4-3-1-2): Lunin, Carvajal, Rudiger, Tchouameni, Mendy; Valverde, Kroos, Camavinga; Bellingham; Rodrygo, Vinicius Jr.


Baca Juga