Saturday, November 23, 2024

Dengan demikian, para penggemar F1 dapat bersantai di siang hari ketika berpuasa dengan menyaksikan jalannya balapan kedua seri tersebut.

Berikut jadwal lengkap GP Australia pada 22-24 Maret 2024:

22 Maret 08.30 WIB Practice 1

22 Maret 12.00 WIB Practice 2

23 Maret 08.30 WIB Practice 3

23 Maret 12.00 WIB Kualifikasi

24 Maret 11.00 WIB Balapan utama

Berikut jadwal lengkap GP Jepang pada 5-7 April 2024:

5 April 09.30 WIB Practice 1

5 April 13.00 WIB Practice 2

6 April 09.30 WIB Practice 3

6 April 13.00 WIB Kualifikasi

7 April 12.00 WIB Balapan utama

[Baca juga: Tak Bisa Saingi Ducati di MotoGP Qatar, Quartararo Sindir Yamaha Lagi]

F1 2024 baru berjalan dua seri dari total 24 seri balapan, yakni GP Bahrain dan GP Arab Saudi.

Dua pembalap Red Bull Racing, Max Verstappen dan Sergio Perez, tampil dominan pada dua seri awal F1.

Keduanya berhasil finis di posisi satu dan dua pada GP Bahrain dan GP Arab Saudi.