Hasil Race 2 dan Klasemen UB150 ARRC Thailand 17 Maret

Berikut ini hasil Race 2 dan klasemen kelas UB150 ARRC Thailand 2024.

Share:
Hasil Race 2 UB150 ARRC Thailand, 17 Maret 2024
MotorSports
Hasil Race 2 UB150 ARRC Thailand, 17 Maret 2024

www.sportcorner.id - Berikut ini hasil Race 2 dan klasemen kelas UB150 ARRC Thailand 2024.

Sesi Race 2 kelas UB150 ARRC Thailand di Sirkuit Buriram pada Minggu (17/3/2024) telah selesai dilaksanakan.

Berlangsung dalam delapan lap, race 2 kelas UB150 diikuti 20 pembalap.

Pembalap asal Malaysia, Ahmad Afif Arman berhasil keluar menjadi pemenang usai finis di posisi terdepan.

Ahmad Afif berhasil menyelesaikan balapan dengan baik usai memulai start dari posisi ke-17.

Lalu, Nazirul Izzat Md Bahauddin berhasil menyelesaikan balapan di urutan kedua.

Baca juga: [Momen Lewis Hamilton Kunjungi Salah Satu Sekolah di Malaysia]

Nazirul Izzat hanya memiliki selisih 0,194 detik dari Ahmad Afif.

Podium ketiga ARRC Thailand kelas UB150 berhasil direbut oleh pembalap asal Indonesia, Muhammad Murobbil Vittoni.

Murobbil finis di urutan ketiga dengan selisih waktu 0,238 detik dari sang pemenang.

Sayangnya, dua pembalap Indonesia harus mengakhiri balapan dengan cukup menyedihkan.

Mereka adalah Hafidz Fahrul Rasyadan dan Fahmi Basam.

Hafidz gagal menyelesaikan race usai terjatuh saat balapan baru berlangsung satu laps.

Baca juga: [Jadwal Final Four Nusantara Cup 2024 di Yogyakarta]

Fahmi Basam yang memulai balapan di posisi ketiga, harus menelan pil pahit usai terjatuh di laps terakhir balapan.

Akibatnya, Fahmi gagal menyelesaikan balapan Race 2 ARRC Kelas UB150 di Sirkuit Buriram ini.

Berikut ini hasil Race 2 UB150 ARRC Thailand di Sirkuit Buriram, 17 Maret 2024:

1. Ahmad Afif Amran


Baca Juga

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025

Pembalap WEC 2025, Sean Gelael/Istimewa Sean Gelael.jpg

Jadwal Sean Gelael di WEC 2025 Seri Italia Akhir Pekan Ini

Max Verstappen juara F1 2024/ X F1

Legenda F1 Desak Max Verstappen Cabut dari Red Bull Racing

Aldi Satya Mahendra Yamaha 2025/Media Yamaha.

Aldi Satya Mahendra Makin Percaya Diri Usai Balapan di Belanda