Daftar Event di Sirkuit Mandalika Sepanjang Tahun 2025
Berikut daftar event di Sirkuit Mandalika sepanjang tahun 2025
Sportcorner.id - Berikut daftar event di Sirkuit Mandalika sepanjang tahun 2025.
Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku pengelola Sirkuit Mandalika merilis daftar event yang akan berlangsung di sirkuit tersebut sepanjang tahun 2025.
Direktur Utama MGPA, selaku pengelola Sirkuit Mandalika, Priandhi Satria, menyampaikan, selain menjadi tuan rumah pada berbagai acara internasional, pihaknya juga berkomitmen untuk mendukung perkembangan dunia motorsport dan pelaku dan pembalap motorsport di Indonesia.
Tidak kalah pentingnya, Priandhi Satria mengatakan, pengembangan Sport Tourism meningkatkan pariwisata lokal maupun nasional melalui berbagai kegiatan motorsport maupun non-motorsport dan juga kehadiran peserta nasional maupun international.
BACA JUGA: Sirkuit Mandalika Punya Speed Bump Balap Mobil, Tak Bahaya untuk Balap Motor?
Berikut adalah daftar event-event yang akan meramaikan Pertamina Mandalika International Circuit sepanjang tahun 2025 seperti yang diperoleh Sportcorner.id dari MGPA, Kamis (26/12/2024):