Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Vietnam, Kick Off 20.30 WIB

Timnas Indonesia mengemban misi tiga poin di SUGBK setelah gagal meraih kemenangan pada dua laga sebelumnya.

Share:
Link Live Streaming Indonesia vs Vietnam (Visionplus)
Bola
Link Live Streaming Indonesia vs Vietnam (Visionplus)

SportCorner.id - Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang mempertemukan timnas Indonesia vs Vietnam akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (21/3/2024) malam WIB.

Pertandingan tersebut dijadwalkan kick off pada pukul 20.30 WIB.

Timnas Indonesia mengemban misi tiga poin di SUGBK setelah gagal meraih kemenangan pada dua laga sebelumnya.

Tim asuhan Shin Tae-yong tercatat sudah melakoni dua pertandingan Grup F, yakni lawan Irak dan Filipina.

Pada pertandingan pertama, Timnas Indonesia dibantai 1-5 oleh Irak saat tandang ke Stadion Internasional Basra, 16 November 2023.

Baca juga: Hotel Pemain Vietnam Diteror Petasan, Suporter Timnas Terbelah

Kemudian pada laga kedua kontra Filipina, Tim Merah Putih bermain imbang 1-1 di Rizal Memorial Stadium, 21 November 2023.

Dari hasil dua pertandingan di atas, Timnas Indonesia sementara berada di dasar klasemen Grup F dengan koleksi satu poin.

Irak sementara memimpin dengan enam poin setelah memenangi dua laga sebelumnya.

Sementara Vietnam ada di posisi kedua dengan tiga poin disusul Filipina dengan satu poin.

Menilik rekor pertemuan kedua tim di SUGBK, Vietnam selalu berhasil menahan imbang Timnas Indonesia.

Baca juga: Nguyen Tien Linh, Pemain Vietnam yang Jadi Momok Pertahanan Indonesia


Baca Juga

AC Milan vs Girona (Foto: instagram/@acmilan)

Link Live Streaming AC Milan vs Girona di Liga Champions

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?

Malut United vs Persija Jakarta di Liga 1 2024/2025/Media Persija

Jadwal Laga Kandang Malut United, usai LIB Setujui Perubahan

PSM vs Madura United (instagram/psm_makassar)

Rekam Jejak Alfredo Vera Sebelum Jadi Pelatih Madura United