MG Hadirkan kendaraan Teraman di PEVS 2024

Kendaraan listrik MG telah diakui keamanannya dengan keberhasilannya meraih 5 bintang dari beberapa NCAP.

Share:
Otomotif

www.SportCorner.id Morris Garages (MG) menghadirkan berbagai produk mobil listrik di ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024 di JIEXpo Kemayoran dengan memamerkan MG 4 EV dan New MG ZS EV.

MG 4 EV at PEVS 2024.JPG

MG 4 EV mengusung desain estetika Eropa yang avant-garde. Crossover bertenaga listrik berbanderol Rp423 juta ini mampu menjangkau hingga 425 km dalam sekali pengisian daya. Mobil berpenggerak roda belakang ini memiliki performa yang gesit. Untuk melesat 100 km/jam dari kondisi diam hanya butuh 7,7 detik.

MG 4 EV dilengkapi dengan Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) dan terhubung secara real-time melalui teknologi MG i-SMART. Adapun sistem keselamatan yang tersemat di dalamnya antara lain, Adaptive Cruise Control (ACC), Blind Spot Detection (BSD), Lane Departure Warning (LDW). Alhasil mobil ini berhasil meraih rating 5-bintang dari EURO NCAP, ANCAP, bahkan GREEN NCAP.

MG 4 EV memenangkan berbagai penghargaan prestisius seperti ‘Best Family Electric Car’ oleh Carbuyer 2024 Awards dan ‘2024 Small Electric Car’ oleh Influential What Car? Awards.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok