Tips Mengendarai Moge

Ukuran dan tenaganya yang lebih besar, kita tidak bisa memperlakukan moge sama dengan 'motor biasa'.

Share:
Otomotif

www.SportCorner.id Mengendarai motor gede atau moge memang memberikan rasa bangga dan percaya diri. Mulai dari tampilannya yang beda, suaranya yang khas, tenaga superior serta seabrek kelebihan lain yang tidak dimiliki oleh 'motor biasa'.

Karena memang statusnya bukan 'motor biasa', maka pengendaranya juga tidak bisa memperlakukan kendaraan ini seperti 'motor biasa'. Mengendarai moge membutuhkan keterampilan khusus dan kesadaran akan keamanan. Berikut adalah beberapa tips untuk mengendarai moge secara aman:

Rajin-rajin Berlatih: Karena bobot dan tenaganya di atas rata-rata, rajin-rajinlah melatih kemampuan Anda untuk bisa mengendalikan si moge. Mengendarai moge tidak seperti mengendarai 'motor biasa'. Butuh fisik dan mental yang baik untuk bisa mengendalikannya.

Kenali Motor Anda: Pelajari fitur-fitur motor Anda dengan baik sebelum memulai perjalanan. Pastikan Anda memahami karakternya, mulai dari cara memperlakukan grip gas, rem, dan kopling agar beroperasi secara mulus dan tetap dalam kendali Anda.

Baca juga: Kiat Menghadapi Pengemudi Arogan di Jalan

Gunakan Perlengkapan Pelindung: Selalu kenakan perlengkapan pelindung saat mengendarai moge, termasuk helm, jaket tahan angin, sarung tangan, sepatu atau sepatu bot, dan celana yang dapat melindungi kaki. Perlindungan ini penting untuk mengurangi risiko cedera saat terjadi kecelakaan.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok