Yadea Gelar Seremoni Peletakan Batu Pertama Pabrik Baru di Karawang

Pabrik manufaktur baru Yadea diproyeksikan beroperasi pada 2026 ddan dapat memproduksi 1 unit sepeda motor listrik setiap 35 menit.

Share:
Otomotif

www.SportCorner.id Yadea menggelar seremoni peletakan batu pertama untuk pabrik barunya di Kawasan Industri Suryacipta Karawang, Jawa Barat yang akan menjadi pabrik kedelapan Yadea di seluruh dunia, dan diklaim akan menjadi pabrik terbesar di Asia Tenggara.

Basis manufaktur baru ini memiliki luas sekitar 270.000 meter persegi, dengan proyeksi kapasitas produksi maksimum hingga 3 juta unit kendaraan listrik per tahun.

Total investasi yang diperkirakan untuk fasilitas di Indonesia dari tahun 2024 hingga 2028, senilai US$150 juta dan dijadwalkan akan mulai beroperasi pada 2026.

WhatsApp Image 2024-05-13 at 4.08.25 AM.jpeg

Pabrik baru Yadea yang akan menyerap lebih dari 3.000 orang pekerja ini mengintegrasikan teknologi produksi mutakhir, menampilkan sistem konveyor gantung perintis untuk produksi real-time dan sesuai permintaan.


Baca Juga

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator