Jens Raven dan 4 Pemain Keturunan Tiba di Italia, Siap Bela Timnas U20

Jens Ravens dan empat pemain keturunan Indonesia telah tiba di Italia untuk menjalani pemusatan latihan sebelum siap membela Timnas Indonesia U-20.

Share:
Penyerang Belanda, Jens Raven, belum selesai menjalani proses naturalisasinya untuk bela timnas Indonesia namun sudah diisukan tertarik pada Liga 1.
Bola
Penyerang Belanda, Jens Raven, belum selesai menjalani proses naturalisasinya untuk bela timnas Indonesia namun sudah diisukan tertarik pada Liga 1.

www.SportCorner.id – Jens Ravens dan empat pemain keturunan Indonesia telah tiba di Italia untuk menjalani pemusatan latihan sebelum siap membela Timnas Indonesia U-20.

Hal ini diketahui dari unggahan terbaru Jens Raven di akun Instagram pribadinya pada Rabu (29/5/2024).

Calon pemain Timnas Indonesia itu mengunggah momen perjalanannya selama pergi ke Italia bersama empat pemain keturunan Tanah Air.

Jens Raven mengunggah foto dirinya sudah tiba di sebuah bandara di Italia.

Ya, Timnas Indonesia U-20 akan melakoni pemusatan latihan atau Training Center (TC) di Como pada akhir Mei 2024 ini.

Baca juga: Calvin Verdonk Diminati Tim Papan Atas Belanda, Bakal Merapat?

TC tersebut merupakan bagian dari persiapan Garuda Nusantara untuk turnamen Toulon 2024 mendatang.

Turnamen Toulon sendiri akan berlangsung di Prancis pada 3-16 Juni 2024 nanti.

Ada pun keempat pemain keturunan Indonesia lainnya selain Jens Raven adalah Dion Markx dari NEC Nijmegen.

Lalu ada Mauresmo Hinoke dari FC Dordrecht, Tim Gypens dari FC Twente.

Serta yang terakhir ada Sem Yvel dari NAC Brenda yang juga tiba di Italia untuk latihan di Como.

Baca juga: Jawaban Shin Tae-yong Soal Elkan Baggott & Maarten Paes


Baca Juga

Malut United vs PSM Makassar di Liga 1 2024/2025/ X PSM.

Hasil Terengganu vs PSM di ASEAN Club Championship

Juma Bah, bek Real Valladolid. (Dok X)

Juma Bah, Bek Muda Ketiga Manchester City

Ansu Fati. (Dok. X)

Ansu Fati ke Liga Inggris Lagi?

PSM vs Madura United (instagram/psm_makassar)

Rekam Jejak Alfredo Vera Sebelum Jadi Pelatih Madura United

1-Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong/ Media PSSI

Shin Tae-yong Belum Teken Surat Pemecatan dari PSSI