Anang Hermansyah Banjir Dukungan usai Klarifikasi Nyanyi di GBK

Anang Hermansyah banjir pemakluman netizen usai klarifikasi soal insiden nyanyi di GBK pasca laga Timnas Indonesia vs Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Share:
Anang Hermansyah/Sumber IG @ananghijau
Bola
Anang Hermansyah/Sumber IG @ananghijau

"Kami Anang Ashanty beserta manajemen mengungkapkan permohonan maaf yang sedalam-dalamnya kepada para pendukung sepak bola tanah air," tulis Anang.

"Sedikit kami luruskan ceritanya agar tidak terjadi kesalahpahaman. Kami di sini bukan menawarkan diri, namun diminta untuk menjadi pengisi acara pada tanggal 11 (Juni)," lanjutnya.

Baca juga: Susul Ivar Jenner, Nilai Pasar Justin Hubner Melejit usai Bela Timnas

Dirinya mengatakan merasa bangga saat mendapatkan tawaran mengisi acara di GBK, namun juga sempat khawatir lantara lagu-lagu mereka tak cocok dengan momen pertandingan.

Dirinya akhirnya menerima tawaran tersebut dan mengikuti seluruh aturan dan ketentuan yang berlaku dari panitia penyelenggara termasuk soal lagu yang bakal dinyanyikan.

Selain itu ayah dari Aurel Hermansyah memberikan klarifikasi soal pemilihan lagu.

Berani klarifikasi pun membuat pernyataan Anang Hermansyah menuai sejumlah respons dari netizen, termasuk dukungan dan pemakluman akan kejadian yang sebenarnya.

“Gapapa mas, nyanyi dipertandingan sepak bola bukan hal yang baru. Hanya saja di pertandingan kemarin momentumnya yg salah” @ahm******

Baca juga: Zandbergen & Romeny, Opsi Striker Baru Timnas di Kualifikasi PD 2026?


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United