Hasil Proliga 2024: Elektrik PLN Raih Kemenangan Dramatis

Jakarta Elektrik PLN membuka kesempatan untuk lolos ke final four Proliga 2024.

Share:
Olahraga

Elektrik PLN pun menutup set kedua dengan 25-13. Ini sekaligus menyamakan kedudukan menjadi 1-1.

Di ketiga, Elektrik PLN bermain impresif, Mereka pun berhasil unggul 17-12. Namun Bank bjb Tandamata berhasil menyamakan kedudukan 19-19.

Kemudian menutup set ketiga dengan keunggulan 25-23. Kedudukan pun berubah menjadi 2-1 untuk keunggulan Bank bjb Tandamata.

Pada set keempat, Elektrik PLN unggul 8-4. Sebelum akhirnya menutup set keempat dengan 25-20 atas Bank bjb Tandamata.

Pada set penentuan, pemain-pemain Elektrik PLN bermain impresif.

Bank bjb Tandamata sempat unggul 13-11 atas Elektrik PLN. Namun Elektrik PLN menyamakan kedududkan 13-13, dan menutup set kelima dengan 16-14.


Baca Juga

Lanjutan pertandingan Proliga 2025 yang mempertemukan Lavani vs Surabaya Samator, di Jawa Pos Arena, 26 Januari 2025. Foto: PBVSI

Jadwal Putaran Pertama Final Four Proliga 2025

Ketatnya pertandingan antara Red Sparks vs Pink Spiders. (Foto: Instagram/redsparks)

Alasan Red Sparks Batal Datang ke Indonesia