Saturday, November 23, 2024

Lawan bukan tanpa perlawanan, mereka berkali-kali melakukan serangan namun sayang belum berujung gol.

Hingga akhinya Spanyol kembali unggul usai Daniel Carvajal menerima umpan silang dari Lamine Yamal yang berakhir gol (45+2’). Skor menjadi 3-0 hingga babak pertama usai.

Baca juga: Tanpa Liga Domestik, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Putri Meroket

Berlanjut pada babak kedua yang berjalan semakin seru dan menarik di mana kedua kubu berimbang penguasaan bola dan jumlah operan.

Kroasia sejatinya sempat memiliki peluang emas usai Rodri melakukan pelanggaran dengan tekelan dan berujung penalti.

Sayangnya gol Bruno Petkovic dianulir oleh VAR lantaran Ivan Perisic lebih dilu masi=uk kotak sebelum tendangan penalti diambil.

Setelah upaya dari kedua kubu, akhirnya wasit meniup peluit panjang dan menyatakan laga selesai dengan kemenangan La Furia Roja 3-0 atas Kroasia di matchday pertama Grup B Piala Eropa 2024.

Statistik Spanyol vs Kroasia:

Baca Juga: Ali Jasim Bakal Gabung Como 1907, Calon Rival Jay Idzes di Serie A?

Tendangan: 11-16