Saturday, November 23, 2024

Kemudian masih ada Luka Jovic, Milinkovic-Savic, Ivan Ilic dan Tadic yang memperkuat Serbia.

"Bagi negara kami, bangsa ini dan para penggemar dan semua orang yang menyukai permainan ini. Lolos ke babak ini merupakan langkah maju ang besar," kata pelatih Serbia, Dragan Stojkovic.

Sejak Serbia berdiri menjadi negara sendiri, mereka belum pernah berhadapan dengan Inggris.

Namun ketika masih menjadi bagian dari Yugoslavia serta Serbia & Montenegro, sudah pernah bertemu Inggris sebanyak 11 kali.

Dengan hasil empat kali menang, lima kali seri dan enam kali kalah.

Baca juga: Ali Jasim Dilarang Gabung Como 1907, Fans Irak Serbu IG Al-Kahrabaa

5 pertandingan terakhir Serbia

- (19/11/2023): Serbia 2-2 Bulgaria (Kualifikasi Euro)
- (22/03/2024): Rusia 4-0 Serbia (Friendly)
- (26/03/2024): Siprus 0-1 Serbia (Friendly)
- (5/06/2024): Austria 2-1 Serbia (Friendly)
-(8/6/2024): Swedia 0-3 Serbia (Friendly).

5 pertandingan terakhir Inggris

- (21/11/2023): Makedonia Utara 1-1 Inggris (Kualifikasi Euro)
- (24/3/2024): Inggris 0-1 Brasil (Friendly)
- (27/03/2024): Inggris 2-2 Belgia (Friendly)
- (4/06/2024): Inggris 3-0 Bosnia (Friendly)
- (8/06/2024): Inggris 0-1 Islandia (Friendly).