GAC Aion Y Plus Meluncur dengan Harga Rp415 dan Rp475 Juta

Varian paling dasar (Exclusive) dibanderol seharga Rp415 juta, sementara varian tertingginya (Premium) dibanderol Rp475 juta OTR Jakarta.

Share:
Peluncuran GAC Aion Plus sportcorner.id-CHADIE
Otomotif
Peluncuran GAC Aion Plus sportcorner.id-CHADIE

www.SportCorner.id GAC Aion Y Plus resmi diluncurkan di Indonesia pada Rabu (19/6) malam yang menandai kiprah brand mobil listrik Aion di pasar Indonesia. GAC Aion Y Plus ditawarkan dalam dua varian.

Varian paling dasar yang diembel-embeli dengan trim Exclusive memiliki jarak tempuh hingga 410 km (NEDC) dan dibanderol seharga Rp415 juta on the road (OTR) Jakarta, sementara varian tertingginya yaitu Premium dengan jarak tempuh 490 km (NEDC), dibanderol Rp475 juta OTR Jakarta.

Chief Executive Officer GAC Aion Indonesia Andry Ciu dalam sambutannya mengatakan bahwa Aion Y Plus sangat cocok untuk masyarakat Indonesia. Pasalnya mobil listrik ini memiliki kabin yang luas untuk memenuhi dan mengakomodasi kebutuhan masyarakat Indonesia.

Peluncuran GAC Aion Plus kanan sportcorner.id-CHADIE


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan