Jadwal Copa America 2024, Argentina vs Kanada Jadi Laga Pembuka

Pertandingan Argentina vs Kanada akan berlangsung, Jumat (21/6/2024) pukul 07.00 WIB. Argentina merupakan juara bertahan Copa America.

Share:
Timnas Argentina/ X AFA
Bola
Timnas Argentina/ X AFA

Sebagai tuan rumah Amerika Serikat 14 stadion yang digunakan sebagai venue pertandingan.

Di mana Stadion Santa Clara, California menjadi venue dengan kapasitas terbesar yakni 82.566 penonton.

Kemudian untuk wasit yang bertugas sebanyak 101 orang yang berasal dari CONMEBOL, CONCACAF dan UEFA.

Argentina dan Uruguay menjadi negara yang paling banyak meraih gelar juara Copa America dengan 15 kali juara.

Pada Copa America 2021, Argentina yang berhasil menjadi juara.

Baca juga: 2 Negara Tujuan Ernando Ari jika Berkesempatan Main di Luar Negeri

Berikut pembagian grup Copa America 2024:

- Grup A: Argentina, Peru, Chile, Kanada.
- Grup B: Meksiko, Ekuador, Venezuela, Jamaika
- Grup C: Amerika Serikat, Uruguay, Panama, Bolivia
- Grup D: Brasil, Kolombia, Paraguay, Kosta Rika

Berikut ini jadwal lengkap Copa America 2021:

- Babak penyisihan Grup: 21-3 Juli 2024
- Perempat final: 5 hingga 7 Juli 2024  
- Semifinal: 10 dan 11 Juli 2024
-perebutan tempat ketiga: 14 Juli 2024
- Final: 15 Juli 2024


Baca Juga

Para pemain Persib Bandung menggelar latihan/Media Persib

Jadwal Liga 1 Pekan ke-29, Ada Persib vs Bali United

Pemain Inter Milan merayakan golnya. (Foto: Instagram/inter)

Head to Head Inter vs Bayern di Liga Champions

Sandy Walsh bermain untuk Yokohama F Marinos di Liga Jepang J1 League 2025/foto: IG Sandy Walsh.

Yokohama Marinos vs S-Pulse, Sandy Walsh Cadangan