Sunday, October 06, 2024

Diharapkan Shin Tae-yong bisa pulih sepenuhnya dalam waktu singkat mengingat timnas Indonesia akan segera punya agenda penting lagi.

Baca juga: Jadwal Pramusim Bintang Timnas di Asia: Tur Pertama Asnawi di Port FC

Yaitu Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia ronde ketiga yang dimulai pada awal September 20204 mendatang.

Tim Garuda tergabung dalam grup sulit bersama Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan juga China yang memperebutkan dua tiket otomatis menuju Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.

Tidak ada tuntutan dari PSSI untuk Shin Tae-yong mengantarkan Jay Idzes cs lolos namun pastinya ia tidak mau sekedar jadi tim peramai kualifikasi saja.

Kesempatan untuk menjajal kekuatan negara-negara terkuat benua kuning dimana hadiahnya adalah Piala Dunia tidak ditemui setiap hari sehingga timnas Indonesia wajib habis-habisan nantinya.

Shin Tae-yong juga bisa menjadikan ajang ini pembuktian pada PSSI bahwa level sepakbola tanah air masih belum sepenuhnya sama dengan rival di Asia sehingga pembibitan bakat dalam negeri dan scouting talenta keturunan perlu digalakkan.

Baca juga: Sepi Rumor Transfer, Hype Karier Abroad Pemain Liga 1 & Timnas Habis?