Ducati Akhirnya Akui Perekrutan Marc Marquez Bawa Perpecahan Internal

Marc Marquez akan menjadi rider pabrikan Ducati untuk MotoGP 2025 mendatang dan keputusan ini rupanya bukan sesuatu yang mudah untuk manufaktur Italia tersebut.

Share:
Marc Marquez akan menjadi rider pabrikan Ducati untuk MotoGP 2025 mendatang dan keputusan ini rupanya bukan sesuatu yang mudah untuk manufaktur Italia tersebut.
MotorSports
Marc Marquez akan menjadi rider pabrikan Ducati untuk MotoGP 2025 mendatang dan keputusan ini rupanya bukan sesuatu yang mudah untuk manufaktur Italia tersebut.

www.SportCorner.id - Marc Marquez akan menjadi rider pabrikan Ducati untuk MotoGP 2025 mendatang dan keputusan ini rupanya bukan sesuatu yang mudah untuk manufaktur Italia tersebut.

The Baby Alien memang punya nama dan bakat besar yang bisa menguntungkan tim namun kedatangannya tetap membuat manajemen terpecah belah karenanya.

Hal ini diungkapkan sendiri oleh CEO dari Ducati, Claudio Domenicali, dan penyebab banyak orang dari perusahaannya tidak menyukai Marquez adalah kontroversi MotoGP 2015.

Kala itu Marquez dituduh membantu Jorge Lorenzo yang merupakan kompatriotnya asal Spanyol untuk menjadi juara dunia.

Caranya dengan menghalangi laju Valentino Rossi, rekan setim Lorenzo di Yamaha, yang mana membuat hubungan baik kedua pembalap tidak pernah bisa pulih sampai kapanpun.

Baca juga: Tak Disukai Marini, Siapa yang Bisa Honda Gaet di 2025 Selain Toprak?

Rossi sendiri adalah anak emas di Italia dan Ducati pun juga memandang The Doctor sebagai kebanggaan mereka meski kala itu sudah tidak bekerja sama lagi.

Tidak heran jika kemudian penunjukkan Marquez sebagai pembalap pabrikan Ducati musim depan dianggap sebagai sebuah hal tabu bagi sebagian orang terutama sebelumnya mereka sudah hampir memilih Jorge Martin.


Baca Juga

Marc Marquez di Ducati Lenovo/ X Marc Marquez

Momen Marc Marquez Nyasar Masuk Garasi Tim Gresini

Marc Marquez meraih hasil manis di seri pembuka MotoGP 2025/foto: MotoGP.

Jadwal & Link Live Streaming MotoGP 2025 Spanyol 25-27 April

United Autosports 95/Media Sean Gelael.

Penyebab Sean Gelael Finis di Peringkat 9 di WEC 2025 Italia

Berikut adalah hasil latihan terakhir alias final practice (FP) Formula 1 (F1) GP Hungaria 2024, Sabtu (20/7/2024), dimana duo McLaren berjaya.

Link Live Streaming Kualifikasi F1 GP Arab Saudi 2025