9 Cara Sehat Mencegah Ngantuk Saat Mengemudi

Ngantuk saat mengemddi sangat berbahaya dan kita tidak tahu kapan rasa kantuk itu akan datang.

Share:
young-man-sitting-car-very-upset-stressed-after-hard-failure-moving-traffic-jam. FREEPIK
Otomotif
young-man-sitting-car-very-upset-stressed-after-hard-failure-moving-traffic-jam. FREEPIK

www.SportCorner.id - Ngantuk adalah salah satu penyebab kecelakaan yang berakibat sangat fatal. Masalahnya lagi, rasa ngantuk bisa datang kapan saja, termasuk saat kita sedang berkendara.  

Berikut adalah beberapa tips efektif untuk mencegah rasa ngantuk saat berkendara:

1. Tidur yang cukup
Pastikan Anda tidur tepat waktu dengan durasi yang cukup dan berkualitas sebelum melakukan perjalanan jauh. Tidur yang berkualitas membuat tubuh bugar sehingga membantu menjaga fokus dan kewaspadaan.

2. Istirahat teratur
Luangkan waktu untuk berhenti setiap 2 jam atau setiap 100-150 km. Ambil waktu untuk berjalan-jalan dan meregangkan otot agar tubuh kembali bugar.

Baca juga: Tips Mengendarai Mobil Listrik yang Aman, Nyaman dan Bijak

3. Minum yang cukup
Dehidrasi dapat menyebabkan rasa lelah dan mengantuk. Siapkan botol air minuman untuk menjaga kecukupan cairan. Letakkan di tempat yang mudah dijangkau pengemudi.

4. Hindari makanan berat
Konsumsi ringan yang sehat selama perjalanan. Makanan berat dapat membuat Anda cepat merasa mengantuk. Pilih buah, kacang, atau camilan rendah gula.

5. Putar musik atau podcast
Dengarkan musik yang enerjik dan bersemangat atau podcast menarik untuk membuat konsentrasi tetap terjaga saat berkendara.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Jetour Seri G. (Jetour)

Platform Off Road Hybrid dari Jetour Pamer di Shanghai Auto Show 2025

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok