Dua Model SUV Warnai Debut Awal BAIC di Indonesia

Mengawali debutnya di Indonesia, perusahaan ini menghadirkan dua model SUV di ajang GIIAS 2024, yaitu BAIC X 55 II dan BJ 40 Plus.

Share:
BAICsportcorner.id - CHADIE
Otomotif
BAICsportcorner.id - CHADIE

www.SportCorner.id - Perusahaan otomotif Tiongkok Beijing Automotive Industry Corporation (BAIC) resmi hadir di Indonesia melalui kerja sama dengan PT Jio Distribusi Indonesia sebagai Agen Pemegang Merek (APM) dan Distributor Tunggal BAIC di Indonesia.

Usai penandatanganan kerja sama yang dilaksanakan pada Mei 2024 lalu, BAIC Indonesia langsung mengawali debut pertamanya di ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 yang digelar di ICE BSD City pada 18-28 Juli dengan menampilkan dua model Sport Utility Vehicle (SUV), yaitu BAIC X 55 II dan BJ 40 Plus.

BAIC X 55 II

BAIC X 55 II merupakan A Class Smart SUV berkapasitas 5 penumpang. Handel bukaan pintunya mengadopsi gaya 'pop out' yang melengkapi desain uniknya.

BAIC X 55 II sportcorner.id - CHADIE

BAIC X 55 II

Bagian interior dilengkapi ambient light dengan floating center console yang memberikan kesan futuristik. Ada juga Induction Panoramic Sunroof yang menutup otomatis saat sensornya terkena tetesan air hujan.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan