Harga Tiket Presale Promo ARRC Mandalika 2024, 26-28 Juli

Berikut harga promo tiket presale Asia Road Racing Championship atau ARRC Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika.

Share:
Sirkuit Mandalika
MotorSports
Sirkuit Mandalika

www.SportCorner.id – Berikut harga promo tiket presale Asia Road Racing Championship atau ARRC Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika.

Para pembalap diketahui telah menyelesaikan rangkaian balapan di ARRC 2024 Seri Jepang yang berlangsung di Sirkuit Montegi pada 7-9 Juni lalu.

Kini para pembalap pun tengah bersiap unjuk gigi di seri selanjutnya yakni ARRC Mandalika pada Jumat (26/7/2024) hingga Minggu (28/7/2024) mendatang.

Adapun sebanyak 21 pembalap Indonesia yang akan menunjukkan tajinya di ajang ini.

Sebanyak 21 pembalap tersebut bakal turun di lima kelas berbeda yang dipertandingkan.

Baca juga: Jadwal Pembalap Indonesia di WorldSSP300 Seri Ceko

Yakni TVS Asia One Make Championship, Underbone 150cc (UB150), Asia Production 250cc (AP250), Supersports 600cc (SS600), dan Asia Superbike 1000cc (ASB1000).

Pihak penyelenggara sendiri sejatinya sebelumnya sudah membuka dan mengumumkan harga tiket.

Namun kini mereka kembali membuka pembelian tiket yang tentu dengan harga yang terbilang lebih murah dari MotoGP Mandalia 2024.

Sebelumnya harga pree-booking yang dijual termurah ialah Premium Grandstands A&B senilai Rp50 ribu, dan untuk kelas VIP dibanderol seharga Rp500 ribu pada awal Juni lalu.


Baca Juga

Haas Edisi Khusus di F1 GP Jepang 2025/ X Haas F1.

Corak Khusus Tim Haas di F1 GP Jepang 2025, Bernuansa Sakura

Lando Norris memberikan posisinya ke Oscar Piastri jelang garis finish saat sprint race F1 GP Qatar di Sirkuit Losail, 30 November 2024 (Foto: Beinsports)

Hasil FP1 F1 GP Jepang 2025, Lando Norris Tak Terbendung

Ferarri F1 2025/ X Formula 1

Jadwal & Link Live Streaming F1 GP Jepang 2025

Mario Aji/Foto: Instagram Mario Aji

Spesifikasi Motor Mario Aji di Moto2 2025

Tes pramusim Moto2 dan Moto3 hari pertama di Sirkuit Jerez, Rabu (28/2/2024) malam WIB/Crash.

Siapa Pemasok Mesin Moto2 2025? Motor Tunggangan Mario Aji

Livery Khusus Red Bull Racing di GP F1 Jepang 2025/IG Red Bull Racing.

Red Bull Gunakan Warna Khusus di F1 GP Jepang 2025

Mario Aji saat mengikuti tes Moto2 2025 di Sirkuit Jerez, Spanyol/foto: IG Idemitsu Honda Team Asia.

Komentar Mario Aji usai Cetak Sejarah di Moto2

Mario Aji/Foto: Instagram Mario Aji

Keren, Mario Aji Cetak Sejarah di Moto2