Piala Presiden 2024 diikuti oleh delapan klub yang terbagi menjadi dua grup.
Baca juga: Piala Presiden 2024 Resmi Dibuka, Presiden Jokowi Hadir Langsung
Grup A diisi oleh Persib Bandung, PSM Makassar, Persis Solo dan Borneo FC Samarinda. Grup A memainkan pertandingan di Stadion Si Jalak Harupat.
Grup B diisi oleh, Bali United, Arema FC, Persija Jakarata dan Madura United.
Piala Presiden 2024 digelar mulai 19 Juli hingga 4 Agustus 2024.
Ini merupakan gelaran Piala Presiden keenam kalinya, setelah sebelumnya digelar tahun 2015, 2017, 2018, 2019 dan 2022.