Cetak 3.606 SPK di GIIAS 2024, Stargazer Tetap Hyundai Terlaris

Dari total 3.606 SPK yang dibukukan Hyjndai di GIIAS 2024, MPV STARGAZER ini berhasil meraih sebanyak 1.191 SPK

Share:
STARGAZER - HMID
Otomotif
STARGAZER - HMID

www.SportCorner.id - PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) mengumumkan berhasil mencatatkan total 3.606 lembar Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) sepanjang penyelenggaraan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 yang berlangsung pada 18-28 Juli 2024 lalu.

President Director HMID Woojune Cha menyampaikan bahwa GIIAS 2024 menjadi momentum spesial bagi perusahaan melalui peluncuran mobil listrik dengan tingkat konten lokal terbesar.

"Hal ini diwujudkan melalui all-new KONA Electric sebagai EV pertama di Indonesia yang menggunakan baterai produksi dalam negeri dan mendapatkan sambutan yang sangat luar biasa dari konsumen Indonesia," imbuh Cha melalui siaran resminya, Jumat (2/8).

Baca juga: Honda, Mitsubishi dan Nissan Resmi Jalin Kerja Sama

Pada gelaran GIIAS Ke-31 kali ini mobil yang baru diluncurkan, yaitu Hyundai all-new KONA Electric dan IONIQ 5 N mendapat respon positif dari para pengunjung. All-new KONA mencatat sebanyak 627 SPK. Sedangkan EV performa tinggi IONIQ 5 N berhasil meraih 130 SPK.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan