Alasan Rumah Messi Dicoret Aktivis Lingkungan, Harganya 194 Miliar!
Kabar kurang menyenangkan datang dari bintang Inter Miami sekaligus kapten Argentina, Lionel Messi, menyusul rumah mewahnya dicoret oleh aktivis lingkungan.
Tanpa sertifikat IMB
Pada akhir 2022, Messi menyelesaikan pembangunan rumah mewahnya di Ibiza dan menelan biaya ratusan miliar.
Sayangnya, rumah mewah tersebut terganjal masalah karena tidak memiliki sertifikat hunian atau IMB.
Konon, pemilik sebelumnya melakukan pemugaran dan perluasan bangunan tanpa membuat izin kepada pejabat terkait.
Alhasil, kasus tersebut masih disengketakan dan berdampak kepada Messi selaku pemilik rumah tersebut.
Rumah seluas 1.860 meter persegi itu memiliki lapangan, kolam renang, taman yang luas dan beberapa fasiltas lainnya.
[Baca juga: Tak Cuma Huang Yaqiong, 3 Lamaran Romantis Lain di Olimpiade]