Profil Fadil Imran, Ketua Umum PBSI Periode 2024-2028

Berikut ini adalah profil Fadil Imran, Ketua Umum PBSI periode 2024-2028.

Share:
Ketua Umum PBSI Periode 2024-2028, Fadil Imran
Olahraga
Ketua Umum PBSI Periode 2024-2028, Fadil Imran

www.sportcorner.id - Berikut ini adalah profil Fadil Imran, Ketua Umum PBSI periode 2024-2028.

Fadil Imran resmi terpilih sebagai Ketua Umum PBSI baru periode 2024-2028. Dia menggantikan posisi Firman Agung Sampurna.

Fadil Imran terpilih dalam Musyawarah Nasional (Munas) yang digelar PBSI pada 9-11 Agustus 2024 di Surabaya.

Penetapanan Fadil sebagai ketua umum berdasarkan surat keputusan Munas PBSI tahun 2024 nomor 08/Munas/2024.

Di kepengurusan periode 2020-2024, Fadil Imran menjabat sebagai Sekjen PBSI. Lalu, dia juga menjabat sebagai Ketua Tim Adhoc PBSI untuk Olimpiade Paris 2024.

[Baca Juga: Atlet Kanada Peraih Perunggu Olimpiade 2024 Ternyata Model OnlyFans]

"Keputusan Munas PBSI 2024 nomor 08/Munas/2024 tentang penetapan saudara Komjen Pol M Fadil Imran M.Si sebagai ketua umum pengurus PBSI 2024-2028," kata Ketua Sidang, Tonny Wahyudi, Sabtu (10/8/2024).

"Dengan Rahmat Tuhan Yang Maha esa, Munas 2024 menimbang dan seterusnya, mengingat dan seterusnya, memutuskan musyawarah nasional PBSI 2024 tentang menetapkan saudara sebagai ketua umum pengurus pusat PBSI masa bakti 2024-2028," ujarnya.

Fadil Imran merupakan calon tunggal ketua umum PBSI. Dari 38 Pengurus Provinsi (Pengprov), 34 di antaranya memberikan dukungan pada Fadil Imran.


Baca Juga

Red Sparks menang 3-2 atas AI Peppers di pertandingan ke-17 V-League 2024/2025/foto: KOVO.

Hasil V-League 2024/2025 Hyundai Hillstate vs Red Sparks

Gregoria Mariska Tunjung di India Open 2025 (Foto: PBSI)

Jadwal Indonesia Masters 2025 Rabu 22 Januari

Ganda putra, Rahmat Hidayat/Yeremia Yance Yacob Rambitan. SportCorner, Muhammad Nurhendra Saputra

Pernah Cedera Parah di Istora, Yeremia Sebut Masih Trauma

Megawati Hangestri terpilih jadi MVP V-League putaran ketiga/foto: KOVO.

Jadwal Hyundai Hillstate vs Red Sparks di V-League 2024/2025

Jumpa Pers Indonesia Masters 2025 (Foto: PBSI)

Indonesia Masters 2025 Tayang di Mana?