Mengapa Dilarang Menjemur Helm Usai Dicuci? Ini Penjelasannya

Menjemur helm usai dicuci justru dapat membuat usia pakai helm lebih pendek akibat rusak yang ditimbulkan.

Share:
Membersihkan_Helm_2_Dok_Sport_Corner_CHADIE.webp
Otomotif
Membersihkan_Helm_2_Dok_Sport_Corner_CHADIE.webp

www.SportCorner.id - Menjemur pakaian di bawah paparan sinar matahari memang sangat efektif untuk menghilangkan bau apek dan membunuh kuman penyakit. Namun Menjemur helm setelah dicuci tidak dianjurkan karena beberapa alasan penting:

Kerusakan material

Meskipun saat dipakai kita tidak bisa menghindari paparan sinar matahari, bukan berarti itu tidak masalah bagi helm. Paparan sinar UV dari matahari dapat menggradasi kekuatan dan efektivitas helm.

Helm biasanya terbuat dari bahan-bahan seperti polikarbonat, fiberglass, atau carbon fiber yang strukturnya dapat rusak jika terkena sinar matahari langsung dalam waktu lama.

Baca juga: Cara Mencuci Helm Biar Tetap Segar

Oleh karena itu, helm memiliki usia pakai yang kerap diabaikan. Maklum, di sini peggunaan helm umumnya untuk menghindari dari surat tilang polisi, alih-alih untuk keselamatan. Menurut laman WCL Helmets, usia pakai helm tidak lebih dari 5 tahun.

Mengubah bentuk

Helm memiliki lapisan pelindung dalam bentuk lapisan luar, liner, lubang ventilasi, penutup lubang ventilasi, visor, bahkan terkadang visor ganda. Semua komponen dibuat secara presisi agar mudah dioperasikan.


Baca Juga

Ilustrasi. (VideoHive)

Cegah Lelah saat Mudik, Ganti Sirkulasi Udara Mobil Tiap 2 Jam

Gerbang Tol Padaleunyi. (Jasa Marga)

Volume Lalu Lintas Ruas Tol Jabodetabek dan Jawa Barat Meningkat

Posko mudik BYD Lebaran 2025. (BYD)

BYD Hadirkan Posko Mudik Serta Dealer Siaga Selama Libur Lebaran

Ilustrasi. (123RF)

Mobil Mogok di Tengah Jalan? Jangan Panik Lakukan Hal Ini

Bosch Car Service siap melayani persiapan mudik dan menyiapkan posko mudik. (Chadie)

Bosch Siapkan Posko Layanan Mudik di Rest Area KM 62

Beyond semangat berbagi dan kepedulian terhadap sesama. (BYD)

Komunitas Beyond Berbagi dengan Anak Yatim di Bulan Ramadhan

Peningkatan volume lalu lintas arus mudik Lebaran. (Jasa Marga)

Arus Mudik di Tol Jakarta-Cikampek Meningkat

Peringkat kualitas mobil Aion. (Aion)

Aion Raih Penghargaan Merek Mobil Independen Energi Baru 2024

Contraflow. (Korlantas Polri)

Catat! Ini Jadwal Contraflow, One Way dan Ganjil Genap di Tol Cikampek

Diskon tarif Tol berlaku selama delapan hari. (Jasa Marga)

Diskon Tarif Tol Trans Jawa dan Trans Sumatra Berlaku Hari Ini

Servis ringan wajib cegah mobil mogok di libur lebaran. (A&A Autos)

General Check Up, Cegah Mobil Mogok saat Mudik

Mobil listrik Jetour X50e EV. (Bagus)

5 Mobil Baru Jetour Bakal Meluncur di 2025, Ini Bocorannya