Catat! Ini Jadwal Rilis Tiket Laga Timnas Indonesia vs Australia

Berikut jadwal perilisan tiket untuk pertandingan antara Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketuga zona Asia.

Share:
Timnas Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaraan Ketiga
Bola
Timnas Indonesia di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaraan Ketiga

Namun, harga tiket tersebut dapat diperkirakan jika melihat dari pertandingan Timnas Indonesia di putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia lalu.

Pada putaran kedua, terdapat total empat kategori tiket yang dapat dibeli para pecinta sepakbola Tanah Air.

Baca Juga: [Ayah Lamine Yamal Ditusuk di Parkiran Mobil]

Mengacu pada empat kategori tersebut, tiket dengan predikat termahal dibanderol dengan harga yang mencapai Rp1,2 juta.

Sedangkan, harga tiket termurah untuk melihat penampilan Tim Merah Putih di putaran kedua senilai Rp250 ribu.

Sebenarnya, laga perdana yang akan dilakoni Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga adalah melawan Arab Saudi.

Skuad Garuda yang tergabung di Grup C akan menghadapi Arab Saudi di King Abdullah Sports City Stadium pada Kamis (5/9/2024) dan akan berangkat pada Kamis (1/9/2024) mendatang.

Para penggawa Timnas Indonesia dijadwalkan akan memulai persiapan menuju putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Kamis (29/8/2024).

Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United