Posisi tersebut bertahan hingga lap-lap terakhir dan Bagnaia unggul hingga +3,232 detik atas Jorge Martin ketika menyentuh garis finis.
Dengan hasil ini, Bagnaia berhasil memperlebar jarak dengan Martinator di papan klasemen.
[Baca juga: Klasemen Red Bull Rookies Cup 2024 usai Veda Ega Podium di Austria]
Pecco mengoleksi 275 poin atau unggul lima angka atas Jorge Martin yang mengemas 270 poin.
Sementara posisi ketiga ditempati oleh Enea Bastianini dengan 214 diikuti Marc Marquez dengan 192 poin.
Berikut hasil MotoGP Austria 2024, Minggu (18/8/2024):
- Francesco Bagnaia
- Jorge Martin +3,232 detik
- Enea Bastianini +7,357 detik
- Marc Marquez +13,836 detik
- Brad Binder +18,620 detik
- Marco Bezzecchi +21,206 detik
- Maverick Vinales +24,322 detik
- Franco Morbidelli +27,677 detik
- Aleix Espargaro +28,829 detik
- Alex Marquez +30,268 detik
[Baca juga: P3 di Red Bull Rookies Cup Austria, Veda Ega Pratama: Untuk Indonesia!]