Chery Ajak Konsumen Omoda 5 Ikut Kompetisi Berhadiah Jutaan

Kompetisi ini memberikan konsumen kesempatan untuk menunjukan bukti keandalan Omoda 5 dalam perjalanan jarak jauh.

Share:
Omoda 5 - Dok CSI
Otomotif
Omoda 5 - Dok CSI

www.SportCorner.id - Merayakan satu tahun kehadiran Omoda 5 di Indonesia, PT Chery Sales Indonesia (CSI) menggelar kompetisi bertajuk 'Omoda 5 Longest Range Competition of Remarkable Journey', dengan tema Omoda 5 Fivestival.

Kompetisi ini memberikan kesempatan kepada konsumen pemilik Omoda 5 untuk menunjukan ketangguhan mobil mereka dalam sebuah perjalanan yang tak terlupakan.

Kompetisi yang terbuka untuk seluruh pemilik Omoda 5 ini akan berlangsung selama satu setengah bulan dimulai sejak 15 Agustus sampai 30 September 2024.

Baca juga: Mengenal Perbedaan Varian Chery Tiggo 8

Head of Brand Department CSI Rifkie Setiawan menyampaikan, Omoda 5 Longest Range Competition of Remarkable Journey, memberikan konsumen kesempatan untuk menunjukan bukti keandalan Omoda 5 dalam perjalanan jarak jauh.

"Kami percaya, melalui kompetisi ini, konsumen dapat menunjukan secara nyata performa unggul Omoda 5 yang sudah mereka jalani selama ini," ujar Rifkie dalam siaran resminya, Selasa (20/8).

Dalam kompetisi ini, peserta dapat mengabadikan jarak odometer Omoda 5 dalam bentuk foto dan video serta mengunggah keseruan mereka pada sosial media masing-masing.


Baca Juga

Salah satu mobil terbang di pameran Shanghai Auto Show 2025. (Antara)

Shanghai Auto Show 2025 Tampilkan Ragam Mobil Terbang Canggih

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan