Ini Dampak Negatif Akibat Mobil Jarang Digunakan dan Solusinya

Mobil jarang digunakan justru menyimpan potensi masalah yang tidak sedikit. Berikut dampak dan solusinya.

Share:
Parkir di garasi - FREEPIK
Otomotif
Parkir di garasi - FREEPIK

www.SportCorner.id - Di Indonesia, tidak sedikit keluarga yang memiliki dua atau lebih mobil dalam garasinya. Jika semuanya kerap digunakan oleh masing-masing anggota keluarga, mungkin tidak masalah. Namun terkadang ada juga mobil yang jarang digunakan.  

Mobil yang jarang digunakan dalam jangka waktu lama dapat mengalami sejumlah dampak negatif yang mempengaruhi performa dan kondisi keseluruhan kendaraan. Berikut adalah beberapa dampak umum dari mobil yang jarang digunakan:

1. Kondisi aki

Aki mobil yang jarang digunakan bisa mengalami penurunan kapasitas dan daya tahan. Daya aki menjadi lemah atau bahkan mati karena tidak terisi secara berkala. Untuk jenis baterai basah, dapat membuat terminal aki mengalami korosi sehingga mengurangi efisiensi aliran listrik.

Baca juga: Tips Mencegah Kerusakan Mobil Akibat Terpapar Sinar Matahari

2. Oli mesin

Mobil jarang digunakan lama juga dapat menyusut kualitasnya sehingga kemampuan pelumasannya juga berkurang. Lapisan oli juga bisa berkurang dari permukaan komponen yang dilumasi akibat gaya gravitasi. Kondisi ini sangat berbahaya saat mesin baru dihidupkan kembali.

3. Sistem rem

Saat terparkir lama di garasi, biasanya pemilik mengaktifkan rem parkir. Timbulnya karat dapat membuat kampas rem menjadi lengket pada permukaan teromol rem sehingga berpotensi rem macet saat mobil akan dijalankan kembali.


Baca Juga

Isuzu Kuasai 30,5 Persen Pasar Mobil Komersial Indonesia

The All-New Mazda CX-80. (EMI)

The All-New Mazda CX-80, Mobil PHEV Pertama Mazda Indonesia

Multi Purpose Vihicle premium Denza D9. (Bagus)

Sasar Segmen MPV Premium, Denza D9 Dibanderol Rp950 Juta

Jaecoo J7. (Jaecoo)

Jaecoo J7 Resmi Diperkenalkan ke Publik Tanah Air

General Manager BYD Asia Pacific Auto Sales Division, Liu Xueliang. (Bagus)

BYD Kuasai 36 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia

Pengendara motor melawan arus jalan. (Korlantas Polri)

Sanksi Tegas dan Denda untuk Pengendara yang Lawan Arus

Ilustrasi. (Korlantas Polri)

Polri Hentikan Tilang Manual Mulai Akhir Januari 2025

Ilustrasi. (Mental Floss)

Ketahui Cara Memutar Setir Mobil yang Benar

Ilustrasi. (Jetour)

Gaikindo Pasang Target Jualan 900 Ribu Mobil di 2025

Suzuki Baleno. (Cars.co.za)

Suzuki Siap Hadirkan Produk Anyar Semester Awal 2025

Posisikan tangan Anda mirip dengan posisi angka jam 9 dan 3. (Mental Floss)

Cara Memegang Setir Mobil yang Benar Kunci Aman Berkendara

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Penjualan Global Meningkat, Jetour Optimis Masuk Pasar Indonesia