Museum MotoGP Pertama di Dunia Diresmikan di Mandalika

Museum MotoGP yang dinamai Pertamina MotoGP Experience Gallery menampilkan sejarah keikutsertaan Indonesia dan Pertamina di ajang balap motor bergengsi itu.

Share:
Museum MotoGP Nicke - PERTAMINA
Otomotif
Museum MotoGP Nicke - PERTAMINA

www.SportCorner.id - Ada suatu yang baru di ajang Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024, dengan hadirnya museum MotoGP pertama di dunia yaitu Pertamina MotoGP Experience Gallery di area Pertamina Mandalika International Circuit.

Museum MotoGP diresmikan oleh Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo, Direktur Utama PT Pertamina (Pertamina) Nicke Widyawati, Direktur Keuangan Pertamina Emma Sri Martini dan Direktur Utama Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) Ari Respati pada Sabtu (28/9)

Menurut VP Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso, Pertamina MotoGP Experience Gallery dibangun untuk menampilkan sejarah keikutsertaan Indonesia dan Pertamina dalam ajang balap motor paling bergengsi di dunia itu.

Baca juga: Momen Motor Marc Marquez Terbakar di MotoGP Mandalika 2024

"Tahun ini Pertamina memiliki Pertamina MotoGP Experience Gallery yang bekerja sama dengan ITDC. Pertamina MotoGP Experience Gallery menceritakan atau menggambarkan perjalanan MotoGP dan dukungan Pertamina terhadap olahraga otomotif dari tahun 60-an hingga saat ini," paparnya..


Baca Juga

Multi Purpose Vihicle premium Denza D9. (Bagus)

Sasar Segmen MPV Premium, Denza D9 Dibanderol Rp950 Juta

Jaecoo J7. (Jaecoo)

Jaecoo J7 Resmi Diperkenalkan ke Publik Tanah Air

General Manager BYD Asia Pacific Auto Sales Division, Liu Xueliang. (Bagus)

BYD Kuasai 36 Persen Pasar Mobil Listrik Indonesia

Pengendara motor melawan arus jalan. (Korlantas Polri)

Sanksi Tegas dan Denda untuk Pengendara yang Lawan Arus

Ilustrasi. (Korlantas Polri)

Polri Hentikan Tilang Manual Mulai Akhir Januari 2025

Ilustrasi. (Mental Floss)

Ketahui Cara Memutar Setir Mobil yang Benar

Ilustrasi. (Jetour)

Gaikindo Pasang Target Jualan 900 Ribu Mobil di 2025

Suzuki Baleno. (Cars.co.za)

Suzuki Siap Hadirkan Produk Anyar Semester Awal 2025

Posisikan tangan Anda mirip dengan posisi angka jam 9 dan 3. (Mental Floss)

Cara Memegang Setir Mobil yang Benar Kunci Aman Berkendara

Jetour X70 Plus. (Jetour)

Penjualan Global Meningkat, Jetour Optimis Masuk Pasar Indonesia

Ilustrasi. (MotoDeal)

5 Trik Mudah Menegakkan Sepeda Motor yang Jatuh

Supercar GAC G-Force dirancang oleh desainer eksterior GAC Milano. (Aion)

Supercar Konsep G-Force Terinspirasi dari Video Game

Aerox Track Day di lintasan Sirkuit Sentul Karting. (Yamaha)

Intip Sensasi Berkendara Aerox Alpha di Lintasan Sirkuit

Ilustrasi. (Bagus)

Yuk Mengenal Apa Itu Opsen Pajak Kendaraan Bermotor