Inilah Daftar Berbagai Pemenang di Ajang Puncak IMX 2024

Berikut daftar para pemenang modifikasi di IMX 2024, termasuk influencer favorit, hingga Pemenang Live Modz Challenge 2024 JDM War.

Share:
IMX Final - NMAA
Otomotif
IMX Final - NMAA

www.SportCorner.id - Indonesia Modification Lifestyle Expo (IMX) 2024 yang diselenggarakan selama tiga hari, pada 4-6 Oktober 2024 sukses digelar. Acara yang menjadi wadah para penggemar modifikasi ini kembali mencatatkan rekor baru dengan jumlah peserta yang luar biasa.

Salah satunya adalah banyaknya modifikator yang ikut serta dalam kompetisi NMAA Ultimate Builder. Jumlah pendaftaran melalui hotline mencapai lebih dari 800 aplikasi. Tim National Modificator & Aftermarket Association (NMAA) melakukan kurasi hingga tersisa 140 mobil.

Para Finalis yang Terpilih

Dari 140 mobil modifikasi unggulan yang berhasil melewati tahap seleksi awal, terpilih 20 finalis atau NMAA Ultimate Builder Top 20 yang berlaga merebut gelar Ultimate Builder. Setelah melalui tahap awal yang kompetitif, dewan juri harus memilih 5 calon. 

Baca juga: Honda Civic EG Legendaris dan Brio 300 HP Meriahkan IMX 2024

Top 5 Ultimate Builder NMAA 
- MCI Carbon: HiLux 
- ASC: Ford GT40 
- Java Fabrication: Honda Civic Nouva 


Baca Juga

Pertumbuhan baterai kendaraan listrik dan solusi penyimpanan energi ramah lingkungan. (Rubi)

Battery Show Indonesia Hadirkan Ekosistem Energi Berkelanjutan

Jetour memperluas jangkauan pasarnya hingga 67 negara. (Bagus)

Begini Strategi Bisnis Jetour Mendekatkan Diri dengan Konsumen

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan