Market Value Kevin Diks Nomor Dua Tertinggi di Timnas Indonesia

Kevin Diks langsung menerobos di peringkat dua pemain Timnas Indonesia dengan market value tertinggi.

Share:
Kevin Diks Terbang ke Jakarta
Bola
Kevin Diks Terbang ke Jakarta

Di posisi lima besar market value pemain Timnas Indonesia, Kevin Diks langsung menerobos di posisi dua menggeser Thom Haye.

Berdasarkan data dari transfermarkt per 12 Oktober, market valeu Kevin Diks adalah Rp69,53 miliar.

[Baca Juga: Kevin Diks Nonton Laga Bahrain vs Indonesia: Geregetan dan Bete]

Dia menggeser posisi Thom Haye yang market valuenya adalah Rp52,14 miliar. Pemain dengan market value tertinggi masih dipegang Mees Hilgers dengan Rp121,67 miliar.

Daftar 5 Besar Market Value Pemain Timnas Indonesia

1. Mees Hilgers Rp121,67 miliar
2. Kevin Diks Rp69,53 miliar
3. Thom Haye Rp52,14 miliar
4. Calvin Verdonk Rp43,45 miliar
5. Jay Idzes Ro 43,45 miliar

Karier Profesional Kevin Diks

2014-2016: Vitesse II
2014-2016: VItesse
2016-2021: Fiorentina
2017: Vitesse (pinjam)
2017: Vitesse II (pinjam)
2017-2018: Feyenoord (pinjam)
2019: Empoli (pinjam)
2019-2021: AGF (pinjam)
2021-: FC Copenhagen


Baca Juga

Persija Jakarta vs Persebaya Surabaya 2025/Media Persija.

Dony Tri Pamungkas Cedera, Persija Semakin Krisis Pemain

Persis Solo 2025/X Persis.

Hasil Liga 1 Persis Solo vs Barito Putera

Pelatih Persik Kediri, Marcelo Rospide, singgung kinerja wasit. (Foto: Instagram/persikofficial)

Link Live Streaming Liga 1 Persik vs Persija, Malam Ini

Logo HUT PSSI/Foto: PSSI

Harapan Erick Thohir di Ulang Tahun ke-95 PSSI

Manchester United vs ASEAN All Stars/Foto: Instagram

Update Pemain ASEAN All-Stars vs Manchester United