Hasil Livoli Divisi 1 2024 Putri: Mitra Grobogan Raih Kemenagan Mudah

Mitra Grobogan mengalahkan BMC Mammiri Makassar di pertandingan pertama Pool A.

Share:
Olahraga

Keunggulan semakin jauh dari Mitra Grobogan dengan 7-2. Akhirnya Mitra Grobogan menutup set ketiga dengan keunggulan 25-9.

Turnamen Livoli Divisi 1 2024 berlangsung 14 hingga 20 Oktober. Di mana untuk tim putri diikuti oleh 22 tim.

Yang terbagi menjadi 7 Pool yang berisikan tiga tim. Namun ada satu Pool berisikan empat tim.

Nantinya juara Pool dan runner up berhak lolos ke fase gugur.


Baca Juga

Lanjutan pertandingan Proliga 2025 yang mempertemukan Lavani vs Surabaya Samator, di Jawa Pos Arena, 26 Januari 2025. Foto: PBVSI

Jadwal Putaran Pertama Final Four Proliga 2025

Ketatnya pertandingan antara Red Sparks vs Pink Spiders. (Foto: Instagram/redsparks)

Alasan Red Sparks Batal Datang ke Indonesia