Dua Teknisi Indonesia Juarai Podium Kontes Mekanik BMW Asia 2024

Dua teknisi Indonesia sabet juara 1 dan 2 di ajang BMW Group Asia Technical Skills Competition 2024 dari 20 finalis terbaik.

Share:
BMW Asia Technical Skills Competition 2024 - BMW INDONESIA.j
Otomotif
BMW Asia Technical Skills Competition 2024 - BMW INDONESIA.j

www.SportCorner.id -BMW Indonesia terpilih sebagai tuan rumah penyelenggara kompetisi final dan malam penghargaan dari BMW Group Asia Technical Skills Competition 2024. BMW Technical Skills Competition merupakan program inisiatif BMW Group Indonesia yang diaplikasikan secara regional.

Kompetisi mekanik ini bertujuan untuk memberikan penghargaan kepada individu-individu terbaik yang bekerja sebagai teknisi di jaringan diler resmi BMW Group. 

BMW Group Asia Technical Skills Competition 2024 membawa tema 'Ignite the Fire In You', diikuti oleh 500 teknisi di seluruh market Asia, meliputi: Bangladesh, Brunei, Kamboja, Guam, Indonesia, Laos, Myanmar, Nepal, Kaledonia Baru, Filipina, Singapura, Sri Lanka, Tahiti, dan Vietnam.

Baca juga: BMW Indonesia Resmi Luncurkan Mobil Listrik BMW i5 eDrive40 Touring

Kompetisi yang dimulai sejak Februari 2024 ini, telah melewati berbagai tahapan kualifikasi sesuai standar BMW AG. 20 finalis terpilih memasuki tahap kompetisi final.

Tiga orang pemenang diumumkan di malam penghargaan yang diadakan di BMW Group Training Center, BSD, Tangerang, Selasa (22/10). Ketiganya akan mendapatkan Neue Klasse Training di Munich, Jerman pada 2025. Lebih istimewa lagi, juara pertama dan kedua berasal dari Indonesia.


Baca Juga

Pameran kendaraan listrik tahunan PEVS 2025. (Dyandra)

PEVS 2025 Diharap Dorong Pertumbuhan Mobil Listrik Nasional

Diler Honda Naga Motor 2 Lombok Timur merupakan diler mobil Honda kedua di Pulau Lombok. (HPM)

HPM Resmikan Diler Mobil Honda di Lombok Timur

The All-Electric ID. Buzz. (Volkswagen)

ID. Buzz Dinobatkan Sebagai 2025 World Car Design of the Year

Jangan menginjak pedal rem menggunakan kaki kiri pada mobil matic. (PD Insurance)

Ini Alasan Injak Rem Mobil Matic Harus Pakai Kaki Kanan

Ilustrasi. (Carole Nash)

Hal yang Harus Dilakukan saat Motor Ingin Berbelok

Cukup tekan tombol defogger embun dikaca langsung hilang. (Drive)

Fitur Defogger Mobil Usir Embun saat Musim Hujan

Jangan gunakan air mineral untuk mengisi radiator. (Dubizzle)

Ini Air yang Sehat untuk Radiator

Komponen water pump yang sudah berkarat biasanya jadi penyebab kebocoran air radiator. (Carparts)

Kenali Ciri Water Pump Mobil Rusak, Cegah Mesin Overheat