Saturday, November 23, 2024

Profil Guam, Negara yang Dibantai 33-0 di Kualifikasi Piala Asia U-17
Bola

Profil Guam, Negara yang Dibantai 33-0 di Kualifikasi Piala Asia U-17

  • Iswah Yudi - 24/10/2024, 17:07
    Durasi Baca: 3 Menit
Para pemain Timnas Guam U-17 yang tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2025/foto: Twitter FA Guam.

14 gol pasukan Garuda Muda itu berasal dari Narendra Tegar, Riski Afrisal, Zaky Pramana, Donovan Moss, Jehan Pahlevi, Habil Akbar, Nabil Asyura, Ji Da-bin, dan quattrick dari Arkhan Kaka.

Sayangnya, pada saat itu, Indonesia U-17 gagal lolos ke Piala Asia U-17 2023 setelah finis di peringkat kedua Grup B.

[Baca juga: 2 Pertandingan dengan Skor Mencolok Terbesar, Bukan Tajikistan vs Guam]

Tiket Piala Asia U-17 2023 direbut oleh Malaysia yang keluar sebagai juara grup B dengan 10 poin atau unggul satu poin dari Indonesia.

Profil Singkat Guam

Guam merupakan salah satu wilayah Amerika Serikat yang terletak di Samudera Pasifik.

Posisi Guam terletak di antara Filipina dan wilayah Hawai dan dianggap wilayah AS yang tidak tergabung secara administratif.

Meski termasuk wilayah AS, sepakbola Guam masuk ke dalam zona Asia.

[Baca juga: Rekap Hasil dan Klasemen Kualifikasi Piala Asia U-17 2025: Hujan Gol!]

Negara dengan luas 541,3 km persegi ini dihuni oleh lebih dari 168 ribu jiwa menurut sensus pada 2021.