Sedangkan Bhayangkara FC menempati peringkat ketiga klasemen Grup 2 dengan 14 poin, hasil dari empat kali menang dan dua kali imbang serta sekali kalah.
PSIM Yogyakarta adalah tim yang memiliki poin sama dengan Bhayangkara FC.
Baca juga: Hasil Liga 2: Bekasi City vs Sriwijaya dan Persekat Tegal vs Farmel FC
Jika Bhayangkara FC berhasil mengalahkan Nusantara United FC maka akan menggusur Persijap Jepara di klasemen.
Saat ini, Persijap berada di peringkat pertama dengan 15 poin.
Berikut link live streaming Bhayangkara FC vs Nusantara United yang dapat disaksikan di Vidio.
Lima pertandingan terakhir Bhayangkara FC:
- (21/10/2024): Persijap 0-2 Bhayangkara FC
- ((12/10/2024): Persiku Kudus 0-0 Bhayangkara FC
- (7/10/2024): Bhayangkara 1-0 Adhyaksa
- (3/10/2024): Persekat 1-4 Bhayangkara FC
- (19/9/2024): Bhayangkara FC 0-1 PSIM Yogyakarta
Lima pertandingan terakhir Nusantara United FC:
- (13/10/2024): Persekat 1-2 Nusantara United FC
- (7/10/2024): Nusantara United FC 1-1 PSIM Yogyakarta
- (2/10/2024): Persikas Subang 1-2 Nusantara United FC
- (25/9/2024): Nusantara United FC 2-1 Adhyaksa
- (19/9/2024): Nusantara United FC 0-0 Persijap Jepara.