Hyundai Gowa Ungkap Fungsi Fitur Evasive Steering Assist

Meskipun jalan tol aman, kecelakaan masih sering terjadi. Hyundai menghadirkan fitur Evasive Steering Assist untuk meningkatkan keselamatan berkendara.

Share:
Evasive Steering Assist - HYUNDAI GOWA.
Otomotif
Evasive Steering Assist - HYUNDAI GOWA.

www.SportCorner.id - Meskipun jalan tol dirancang untuk memberikan keamanan dan kenyamanan yang lebih tinggi, namun kecelakaan masih kerap terjadi. Kesalahan manusia masih menjadi faktor utama sebagai penyebabnya.

Oleh karena itu, pabrikan mobil berlomba-lomba menyematkan berbagai fitur keselamatan dan pembantu pengemudi pada produk mereka untuk meningkatkan nilai 'safety'-nya, termasuk produsen mobil merek Hyundai.

Hal ini diungkap oleh Ferry selaku Chief Operation Officer PT Gowa Modern Motor (Hyundai Gowa). Seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi otomotif, inovasi baru terus bermunculan untuk mendukung keselamatan berkendara.

Baca juga: Hyundai Gowa Ungkap Fungsi Fitur Consider Take a Break di Santa Fe

Salah satu fitur canggih yang patut diperhatikan adalah Evasive Steering Assist. Sesuai dengan namanya, fitur ini berfungsi membantu pengemudi untuk menghindar dari tabrakan.  

Contohnya ketika pengemudi memutar roda kemudi untuk menghindari tabrakan, fitur ini akan membaca lingkungan dan memberikan bantuan tambahan pada roda kemudi untuk memastikan manuver penghindaran lebih efektif ke arah yang aman.


Baca Juga

IIMS 2025. (Bagus)

IIMS 2025 Catatkan Transaksi Rp8 Triliun

Wajib cek berkala tabung minyak rem. (NRMA)

Ini Alasan Minyak Rem Perlu Diganti Berkala

Ekspor Chery Tiggo Family. (Chery)

Ekspor Empat Model Chery Tiggo Family Tembus 1 Juta Unit

Aion di pameran otomotif IIMS 2025. (Aion)

Aion V Bukukan 1.353 Unit Selama IIMS 2025

Hino outlet Singaraja Bali. (HMSI)

Hino Perluas Jangkauan Layanan di Bali

Aion Bersama GAC International Memperkuat Investasi Melalui BKPM

Chery Tiggo Cross. (Chery)

Chery Tiggo Cross Raih Setifikasi Bintang Lima ANCAP

Pperasi penertiban kendaraan ODOL. (Jasa Marga)

Jasa Marga Gelar Operasi Truk ODOL di Ruas Tol Trans Jawa

Ilustrasi. (Antara)

Pengertian dan Fungsi RON BBM untuk Kendaraan Bermotor

Ilustrasi. (Antara)

Kata Pakar Soal Dampak Buruk Mencampur Bensin Beda Oktan

Ilustrasi. (Custom Complete Automotive)

Penambahan Zat Aditif pada Pertamax untuk Performa Mesin?

Ilustrasi. (Antara)

Dugaan Pengoplosan Pertamax Mencederai Hak Konsumen