Perpindahan Federasi Setelah proses pengambilan sumpah menjadi WNI, tahap selanjutnya yang harus dijalani oleh Kevin Diks, Noa Leatomu, dan Estella Loupatty adalah perpindahan federasi.
Ketiganya nantinya akan jadi pemain ke-30, 31 dan 32 yang dinaturalisasi oleh PSSI sejak 2010.
Dari jumlah tersebut, setengahnya adalah pemain yang dinaturalisasi pada era kepelatihan
Shin Tae-yong.
BACA JUGA: Profil Anita Jacoba Gah, Anggota DPR yang Protes soal Naturalisasi Timnas Inilah daftar pemain naturalisasi timnas Indonesia sejak 2010:
• Cristian Gonzales (2010)
• Toni Cussell (2012)
• Raphael Maitimo (2012)
• Jhonny Van Beukering (2012)
• Sergio Van Dijk (2014)
• Victor Igbonefo (2014)
• Bio Paulin (2015)
• Stefano Lilipaly (2016)
• Ezra Walian (2017)
• Beto Goncalves (2018)
• Greg Nwokolo (2018)
• Osas Saha (2018)
• Otavio Dutra (2019)
• Marc Klok (2020)
• Jordi Amat (2022)
• Sandy Walsh (2022)
• Shayne Pattynama (2023)
• Rafael Struick (2023)