Profil Sirkuit Catalunya, Tempat Seri Penutup MotoGP 2024

Seri terakhir MotoGP 2024 seharusnya digelar di Valencia. Namun dipindahkan karena bencaa banjir di Valencia.

Share:
MotoGP 2024/ X Fracesco Bagnaia
MotorSports
MotoGP 2024/ X Fracesco Bagnaia

Sirkuit ini memiliki 14 tikungan dengan enam ke kiri dan delapan ke kanan.

Legenda MotoGP, Valentino Rossi merupakan salah satu pembalap yang sering naik podium pertama di sirkuit ini.

Tercatat pembalap asal Italia enam kali menjadi juara di Sirkuit Catalunya (2002, 2004, 2005, 2006, 2009 dan 2019).

Sementara itu, seri terakhir MotoGP 2024 ini akan menjadi penetuan gelar juara dunia.

Pembalap dari Pramac Racing, Jorge Martin bersaing ketat dengan Francesco Bagnaia dari Ducati Lenovo.

Baca juga: Francesco Bagnaia Tolak Balapan di MotoGP Valencia 2024

Jorge Martin di puncak klasemen dengan 485 poin. Sedangkan Bagnaia di peringkat kedua dengan 461 angka.


Baca Juga

Mario Aji saat mengikuti tes Moto2 2025 di Sirkuit Jerez, Spanyol/foto: IG Idemitsu Honda Team Asia.

Hasil FP1 Moto2 Qatar 2025, Mario Aji Masuk 10 Besar